Tips Dan Cara Bagaimana Mengatasi Alergi Dingin Bentol2

Tips Dan Cara Bagaimana Mengatasi Alergi Dingin Bentol2

Tips Dan Cara Bagaimana Mengatasi Alergi Dingin Bentol2

, Jakarta –Suhu dingin bisa pengaruhi kondisi tubuh seseorang. Hal tersebut bukan tanpa alasan. Pasalnya, lapisan luar kulit mengandung minyak alami dan sel kulit mati yang menahan air di dalam kulit. Ini berguna untuk menjaga kulit tetap lembut, lembap, dan halus. Saat suhu turun, kadar air pada kulit akan menurun sehingga kulit menjadi kering dan timbul ruam. Munculnya reaksi alergi pada suhu dingin disebabkan karena beberapa faktor ini:

Alergi dingin atau urtikaria dinginmemiliki gejala ringan hingga berat yang dapat membahayakan kesehatan. Kondisi alergi ini sering dialami oleh orang dewasa. Alergi dingin terkadang diabaikan oleh pengidapnya padahal jika tidak segera ditangani, alergi dingin menyebabkan syok anafilaktik seperti penurunan tekanan darah secara drastis, sulit bernapas, bahkan pingsan. Berikut tanda dan gejala alergi dingin:

Jenis

Ruam tidak hanya muncul pada satu area tubuh saja, tetapi seringkali muncul juga di area kaki, lengan, atau tangan. Beberapa kasus mungkin tersebar luas di sekujur tubuh. Gejala yang terjadi saat terkena alergi dingin dapat hilang dengan sendirinya. Namun, gejala semakin memburuk berikut beberapa jenis obat yang dapat membantu meringankan gejalanya, antara lain:

Penyebab Alergi Kulit, Ciri Ciri, Dan Obatnya

Antihistamin adalah obat yang sering digunakan untuk mengobati alergi dingin. Obat ini bekerja dengan cara menghalangi produksi histamin berlebih oleh sistem kekebalan saat menerima rangsangan dingin. Antihistamin bisa dikonsumsi dalam bentuk tablet, melaluisuntikan, atau dalam bentuk krim. Suntikan biasanya diberikan untuk kasus alergi yang parah.

Pemberian leukotriene antagonis biasanya dikhususkan pada alergi dingin yang disertai gejala sesak napas. Obat ini bekerja dengan cara menghambat zat leukotrien, yaitu partikel yang dapat menimbulkan peradangan dan terhambatnya aliran udara. Kondisi ini yang membuat pengidap alergi dingin mengalami sesak napas.

Omalizumab merupakan jenis obat alergi dingin yang berguna untuk meredakan gejala biduran atau gatal. Obat alergi ini biasanya digunakan untuk mengobati serangan asma sedang hingga berat.

Apa Itu Penyakit Keratosis Pilaris, Gejala & Cara Mengatasinya

Setiap orang memiliki rangsangan yang berbeda ketika mengalami alergi dingin. Ada yang bisa bertahan atau bahkan bisa bertambah buruk. Menggaruk dapat menyebabkan kulit iritasi dan berdarah. Hal tersebut memungkinkan bakteri masuk dan menyerang kulit sehingga pengidapnya bisa mengalami infeksi.

Apabila kamu mengalami gejala alergi dingin, sebaiknya segera obati agar tidak semakin memburuk. Tak perlu repot untuk pergi ke apotik karena kini kamu bisa memenuhi kebutuhan produk kesehatanmu melalui Toko Kesehatan di aplikasi . Yuk, cek sekarang!Alergi dingin adalah biduran yang muncul akibat udara dingin. Alergi dingin ditandai dengan bentol dan gatal di kulit yang muncul beberapa menit setelah terpapar suhu dingin.

Alergi dingin biasanya terjadi pada remaja yang beranjak dewasa. Reaksi alergi ini akan hilang dengan sendirinya, tetapi bisa juga diatasi dengan obat antialergi bila memang dirasa mengganggu. Setelah hilang, reaksi alergi dapat muncul kembali jika penderitanya terpapar suhu dingin.

Biduran Bisa Terjadi Karena Alergi Susu Sapi, Benarkah?

Alergi dingin terjadi saat kulit terpapar air dingin atau udara dingin. Saat terpapar suhu dingin, tubuh akan melepaskan histamin, yaitu zat kimia yang menimbulkan reaksi alergi.

Belum diketahui mengapa udara dingin bisa menimbulkan reaksi alergi. Namun, kulit sensitif diduga merupakan salah satu faktor penyebabnya. Selain itu, faktor lain yang bisa meningkatkan risiko alergi dingin adalah:

Gejala utama alergi dingin adalah biduran. Biduran adalah bentol-bentol kemerahan di kulit yang terasa gatal. Ukuran bentol bisa beragam, mulai dari selebar kacang hijau hingga selebar buah anggur.

Alergi Bisa Muncul Tiba Tiba, Ini Daftar Obat Alergi Yang Wajib Dibawa

Gejala ini muncul pada kulit yang terkena suhu dingin, bisa air atau udara. Meski jarang, biduran di wajah juga bisa terjadi akibat alergi dingin. Biduran lebih sering muncul akibat paparan udara yang lembap dan berangin. Saat suhu kulit mulai menghangat, gejala justru bisa memburuk. Biduran dapat berlangsung selama 2 jam sebelum akhirnya menghilang sendiri.

Seperti telah disebutkan sebelumnya, biduran akibat alergi dingin umumnya berlangsung selama 2 jam. Bila biduran tidak membaik hingga 2 hari, segera periksakan ke dokter. Konsultasikan juga dengan dokter bila biduran makin meluas dan muncul demam.

Gejala

Reaksi alergi parah (syok anafilaktik) bisa muncul bila seluruh tubuh terpapar oleh suhu dingin, misalnya saat berenang di air dingin. Kondisi ini bisa membahayakan nyawa. Segera ke instalasi gawat darurat (IGD) bila muncul gejala berupa:

Kulit Bentol Karena Alergi? Ini Ciri Dan Cara Mengatasinya

Untuk mengetahui apakah biduran yang Anda alami disebabkan oleh alergi dingin, cobalah letakkan es batu di kulit selama 5 menit. Jika setelah es batu diangkat muncul bentol merah pada kulit, kemungkinan besar Anda menderita alergi dingin.

Setelah itu, konsultasikan dengan dokter guna mengetahui penyebab biduran yang dialami. Dokter akan menanyakan gejala yang muncul dan penyakit yang pernah atau sedang diderita, kemudian dilanjutkan dengan pemeriksaan fisik. Dokter juga dapat mengulangi tes dengan es batu untuk memastikan alergi dingin.

Jika dokter mencurigai ada penyebab lain, pemeriksaan tambahan akan dilakukan, seperti tes darah atau tes urine. Pemeriksaan lain yang dapat dilakukan tergantung pada jenis penyakit yang dicurigai oleh dokter.

Biduran: Penyebab, Gejala, Dan Cara Mengobati

Alergi dingin dapat hilang dengan sendirinya setelah beberapa saat. Namun, jika gejala dirasa mengganggu, penderita bisa meredakannya dengan mengonsumsi obat-obatan, terutama jika muncul gejala alergi yang serius, seperti sesak napas.

Pengobatan utama alergi dingin adalah dengan menghindari paparan suhu dingin. Namun, jika Anda harus beraktivitas di suhu dingin sehingga reaksi alergi tidak bisa dihindari, konsumsilah obat-obatan untuk meredakan gejala dan mencegah reaksi alergi muncul kembali.

Cara

Obat yang dapat digunakan untuk meredakan gejala alergi dingin adalah obat antihistamin. Jenis obat antihistamin yang biasanya diberikan adalah cetirizine, loratadine, atau desloratadine.

Gejala Alergi Dingin Pada Anak Dan Pencegahannya

Obat antagonis H2, seperti ranitidin, famotidine, dan cimetidine, juga dapat membantu meredakan gejala alergi dingin. Obat tersebut bisa diberikan jika antihistamin biasa tidak manjur.

Meski gejala alergi dingin dapat sembuh dengan sendirinya dan bisa diredakan dengan obat-obatan, sebisa mungkin tetap hindari paparan udara dingin untuk mencegah reaksi alergi.Ada orang atau anak yang bisa menderita alergi gatal atau reaksi bilur/biduran saat berada di cuaca dingin? Alergi dingin atau urtikaria dingin adalah reaksi kulit atas paparan temperatur dingin, termasuk cuaca, angin, atau benda pada kulit sehingga kulit menjadi merah dan gatal. Cara mengatasi alergi dingin tidak susah bun, tetapi wajib dipahami dulu secara benar. Baca penjelasan berikut ini.

Dikenal juga dengan istilah urtikaria dingin, alergi dingin bisa melanda anak yang walaupun hidup di negara beriklim tropis. Pada dasarnya, alergi dingin dikategorikan sebagai sebagai alergi yang cukup langka. Namun, alergi ini tetap masalah medis yang sebaiknya mendapatkan perhatian serius.

Cara Mengatasi Alergi Obat Dengan Tepat

Para ahli menyarankan agar dilakukan diagnosis sederhana untuk memastikan apakah Bunda atau anak menderita alergi dingin. Caranya adalah meletakkan es batu di atas permukaan kulit dan cek reaksinya atas perubahan suhu tersebut.

Reaksi alergi dingin bisa bervariasi pada setiap anak. Ada yang reaksinya cukup minor, ada pula yang reaksinya bisa sangat membahayakan jiwa. Pada kasus alergi dingin yang serius, penderitanya harus ekstra hati-hati jika berhadapan dengan cuaca dingin atau berenang di air dingin karena bisa mengakibatkan penurunan tekanan darah, pingsan, atau syok.

-

Sama dengan reaksi alergi anak pada umumnya, alergi dingin bisa disebabkan faktor yang berbeda. Kulit sensitif, faktor keturunan, atau kondisi kesehatan menjadi salah satu penyebab alergi dingin yang mungkin terjadi. Setiap terekspos alergen dingin, tubuh mengeluarkan histamine dan zat lain ke aliran tubuh sebagai reaksi pertama. Kulit pun terasa gatal, merah, dan timbul biduran/bilur.

Obat Alergi Kulit Yang Efektif Di Apotek

Dikarenakan bersifat alergi, tidak ada pengobatan permanen untuk cara mengatasi alergi dingin. Namun, ada anak yang terbebas dari alergi dingin seiring pertumbuhan usia, biasanya dalam kurun waktu 4-5 tahun. Umumnya gejala reaksi dingin yang tidak serius juga akan berangsur pulih dalam hitungan lebih kurang 2 jam.

Penanganan umum yang direkomendasikan untuk mengatasi alergi dingin biasanya adalah jenis antihistamine. Namun, Bunda tetap disarankan berkonsultasi dengan dokter untuk resep obat yang paling cocok dengan buah hati.

ASI adalah terbaik bagi buah hati, SGM sangat mendukung pemberian ASI. Saat Bunda menyusui, harap memperhatikan asupan nutrisi yang sehat dan seimbang. Penggunaan susu formula harus sesuai dengan petunjuk dan dikonsultasikan terlebih dahulu ke dokter.

Pantangan Biduran Yang Sebaiknya Dihindari Agar Penyakit Tak Kambuh

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak