Tips Dan Cara Bagaimana Menghilangkan Dahak Warna Hijau

Tips Dan Cara Bagaimana Menghilangkan Dahak Warna Hijau

Tips Dan Cara Bagaimana Menghilangkan Dahak Warna Hijau

Dahak, cairan yang dihasilkan oleh tenggorokan dapat mengindikasikan tingkat kesehatan seseorang. Dahak juga dapat sebagai penanda atau gejala terserang penyakit tertentu. Misalnya, tenggorokan mungkin akan memproduksi banyak dahak saat seseorang terjangkit penyakit seperti flu.

Dilansir Healthline ada beberapa warna dahak yang dapat mengindikasikan kondisi penyakit tertentu, yakni hijau atau kuning, cokelat, putih, hitam, bening, dan pink atau merah.

Arti

Dahak berwarna hijau atau kuning menandakan bahwa tubuh sedang melawan infeksi. Warna ini berasal dari sel darah putih. Warna ini dapat berubah seiring dengan tingkat keparahan dan lama penyakit, yang mana semakin berwarna hijau, maka semakin tinggi tingkat keparahannya.

Warna Dahak Yang Bisa Deteksi Penyakit Dalam Tubuhmu. Ini Membantu, Jangan Jijik Dulu

Dahak berwarna cokelat menandakan adanya darah yang sudah tua dalam dahak. Warna dahak ini bisa jadi dipengaruhi oleh kondisi tertentu yakni bakteri pneumonia, bakteri bronkitis, fibrosis sisti, pneumokoniosis, dan abses pada paru-paru.

Dahak berwarna hitam atau yang juga disebut dengan melanoptisis mengindikasikan adanya jamur dan infeksi dalam tubuh penderitanya. Dahak berwarna hitam juga bisa terjadi ketika seseorang menghirup debu berwarna hitam seperti yang dihasilkan batu bara.

Dahak tidak berwarna atau bening mungkin dimiliki sebagian besar orang. Namun, jika dahak berwarna bening terproduksi berlebihan dan menyebabkan sakit di tenggorokan bisa jadi tubuh penderita sedang mencoba mengeluarkan iritasi seperti serbuk sari atau virus. Dahak bening bisa disebabkan oleh alergi rhinitis, bronkitis akut, atau pneumonia akut.

Ketahui Arti Warna Ingus Kuning Dan Cara Mengatasinya

Dahak berwarna merah atau pink menandakan bahwa adanya kandungan darah di dalamnya. Hal ini menandakan adanya infeksi atau luka di dalam tubuh penderitanya. Beberapa penyakit bisa terindikasi dari dahak berwarna merah ini, yaitu pneumonia, tuberkolosis, gagal jantung, emboli paru, dan kondisi terparah adalah kanker paru-paru.

Dahak memang menyimpan informasi penting tentang keadaan tubuh seseorang. Menurut penelitian yang dipublikasikan oleh NCBI, warna dahak bisa mengindikasikan kondisi tubuh tertentu. Dahak yang berwarna dapat dijadikan penanda diagnosis terhadap adanya infeksi bakteri.

Memeriksakan kondisi kesehatan dokter, melakukan pemeriksaan THT dan paru-paru merupakan cara yang tepat untuk mengetahui kondisi seseorang dan untuk menentukan apakah diperlukan medis tertentu.Saat alami batuk berdahak, dahak yang keluar biasanya berwarna putih. Namun, pada kondisi tertentu, warna dahak bisa berubah menjadi kehijauan. Kira-kira apa penyebab dahak berwarna hijau? Apakah tanda bahaya?

Dahak Berwarna Hijau Atau Kuning, Waspadai Penyakit Berbahaya Ini

Dahak pada saluran pernapasan merupakan tempat favorit bagi bakteri untuk tumbuh hingga menimbulkan infeksi. Sel darah putih akan berkumpul di titik tempat terjadinya infeksi pada tubuh.

Perubahan warna dahak menjadi kehijauan dipengaruhi oleh keberadaan enzim myeloperoksidase (MPOs) yang terdapat pada sel darah putih. Alih-alih jadi tanda bahaya, hal ini justru menjadi pertanda baik bahwa tubuh sedang bekerja melawan infeksi.

Tak hanya warna dahak hijau, perubahan dahak yang kekuningan juga menjadi sinyal bahwa tubuh sedang merespon terhadap infeksi. Semula berwarna putih, dahak akan berubah warna menjadi kekuningan sebelum lanjut menjadi kehijauan. Hal ini tergantung dari tingkat keparahan dan lamanya penyakit.

Warna Dahak Merah, Hijau, Atau Hitam? Kenali Artinya Di Sini

Meski begitu, warna hijau pada dahak juga bisa menjadi gejala penyakit serius yang perlu diwaspadai. Beberapa penyebab batuk berwarna hijau antara lain:

Sinusitis adalah peradangan yang terjadi pada rongga kecil berisi udara di hidung. Penyebabnya bisa bermacam-macam, mulai dari infeksi virus, bakteri hingga alergi.

Dahak berwarna hijau merupakan salah satu gejala sinusitis akibat bakteri. Biasanya, kondisi ini juga disertai dengan hidung tersumbat, postnasal drip, dan tekanan pada rongga sinus.

Arti Warna Dahak Sebagai Pertanda Penyakit Tertentu

Bronkitis adalah infeksi saluran pernapasan yang menyebabkan peradangan di paru-paru atau bronkus. Gejala bronkitis tahap awal ditandai dengan batuk kering disertai dahak putih.

Seiring berjalannya waktu, warna dahak hijau mulai tampak. Fase ini menandakan bahwa infeksi berkembang dari virus ke bakteri dan berpotensi menyebabkan batuk lebih dari 90 hari.

Pneumonia juga menjadi salah satu penyebab batuk berwarna hijau. Namun, gejala penyerta lainnya dapat disertai batuk, demam, menggigil, hingga sesak napas--tergantung jenis pneumonia yang diderita.

Penyebab

Cara Mengatasi Dahak Dengan Bahan Alami

Warna dahak yang kehijauan juga bisa menjadi salah satu gejala cystic fibrosis, yaitu penyakit paru-paru kronis yang menimbulkan lendir di paru-paru. Penyakit ini paling sering menyerang anak-anak hingga remaja.

Meski menjadi respon tubuh dalam melawan penyakit, penyebab batuk berwarna hijau juga terdiri dari beberapa ganggaun pernapasan yang berbahaya. Namun, tak perlu khawatir karena kondisi ini bisa diatasi dengan perawatan yang tepat.

Neti pot adalah alat seperti teko kecil yang dapat membantu membuang kelebihan lendir pada saluran sinus. Tambahkan larutan garam ke dalam neti pot, lalu teteskan ke salah satu lubang hidung dan keluarkan cairan tersebut pada lubang hidung sebelahnya.

Cara Rumahan Untuk Mengeluarkan Dahak Dalam Dada

Selain membantu mengatasi dahak berwarna hijau, penggunaan neti pot juga bisa melembapkan saluran hidung. Ulangi penggunaannya secara bergantian pada lubang hidung satunya.

Ambil handuk kecil yang sudah dibasahi dengan air hangat, lalu letakkan handuk di wajah selama kurang lebih satu menit. Sensasi hangatnya juga bisa bantu merilekskan otot-otot wajah yang menegang.

Pelembap ruangan atau humidifier bisa dimanfaatkan untuk melegakan saluran pernapasan yang tersumbat. Letakkan humidifier di dalam kamar atau ruangan rumah agar lebih banyak uap air yang dihirup, sehingga saluran pernapasan jadi lebih lega.

Cara Mengeluarkan Dahak Yang Membandel

Campurkan secangkir air hangat dengan setengah sendok teh garam, lalu gunakan untuk berkumur. Cara sederhana ini bisa membantu mengencerkan dahak hijau akibat alergi atau infeksi sinus.

Minyak kayu putih wajib ada dalam kotak obat karena bisa bantu melegakan tenggorokan saat mengalami batuk berdahak hijau. Oleshakn minyak kayu putih pada dada dan tenggorokan, lalu istirahatkan tubuh sejenak.

Cara

Kombinasi jahe dan kunyit bisa menjadi obat herbal andalan untuk menghilangkan dahak hijau yang menumpuk di tenggorokan. Olah kedua bahan tersebut menjadi teh herbal dan minum saat tenggorokan terasa tidak nyaman.

Cara Ampuh Untuk Mengeluarkan Dahak Di Tenggorokan

Jika beberapa cara alami di atas tak juga mampu meredakan batuk berdahak hijau, sudah saatnya kamu minum obat batuk berdahak. Ada banyak jenis obat batuk berdahak yang bisa bantu meringankan gejala, antara lain:

Meski ada banyak cara yang bisa membantu mengatasi batuk berdahak hijau, sebaiknya tetap konsultasikan dulu dengan dokter. Dokter akan membantu menyarankan cara perawatan yang tepat sesuai penyebab batuk berdahak hijau yang dialami.“Dahak di tenggorokan tapi tidak batuk biasanya dipicu oleh infeksi saluran pernapasan atau penyakit paru obstruktif kronis (PPOK). Gangguan ini dapat diatasi dengan banyak minum, madu dan berkumur air garam. ✔️Artikel ini telah di-review dokter.”

, Jakarta – Dahak biasanya disertai dengan batuk dan merupakan gejala dari gangguan kesehatan, seperti alergi atau flu. Namun, jika tubuh memproduksi dahak tanpa batuk, ini bisa jadi pertanda penyakit lain.

Kenali 7 Macam Warna Dahak, Lendir Penanda Kondisi Tubuhmu

Kemungkinan pemicu munculnya dahak di tenggorokan tapi tidak batuk, yakni iritasi akibat paparan polusi dan infeksi saluran pernapasan. Selain itu, penyakit paru, seperti asma dan penyakit paru obstruktif kronis.

Adanya dahak di tenggorokan tapi tidak batuk bisa kamu atasi menggunakan langkah sederhana. Di antaranya, banyak minum air putih, mengonsumsi madu, mandi air hangat, berkumur air garam dan minum air rebusan jahe.

Saat menemukan dahak di tenggorokan, sebaiknya kamu banyak minum air putih. Jumlahnya berkisar lebih dari 2 liter per hari. Langkah ini efektif mengencerkan dahak, sehingga lebih mudah dikeluarkan.

Cara Mengeluarkan Dahak Pada Bayi Yang Perlu Bunda Ketahui

Selanjutnya, minum air hangat dan campurkan dengan madu. Langkah ini mampu meringankan gejala sakit tenggorokan karena penumpukan dahak. Namun, hindari pada anak di bawah 1 tahun karena bisa menyebabkan botulisme (keracunan).

-

Menghirup uap saat mandi menggunakan air hangat efektif mengencerkan dan dahak. Uap hangat bekerja dengan melembapkan saluran pernapasan dan melebarkan jalan napas. Jadi, lendir dahak lebih mudah dikeluarkan.

Berkumur dengan air garam efektif meredakan gejala penumpukan dahak seperti sakit tenggorokan. Di dalamnya mengandung sifat antibakteri dan antiinflamasi yang dapat mengusir bakteri atau virus penyebab dahak.

Cara Mengeluarkan Dahak Pada Bayi, Alami & Mudah Bisa Dicoba Di Rumah

Jenis teh seperti peppermint, chamomile, rosela atau lavender efektif mengencerkan dahak dan meredakan sakit tenggorokan. Caranya dengan menyeduh teh dengan air hangat, lalu mengonsumsinya sebelum tidur.

Air jahe mengandung antiinflamasi dan antioksidatif yang dapat mengusir zat asing atau radikal bebas penyebab munculnya dahak di tenggorokan. Di dalamnya juga terdapat gingerol yang bekerja dengan mengencerkan dahak.

Lemon bersifat antioksidan dan antiradang yang dapat membantu mengatasi penumpukan dahak akibat infeksi di saluran pernapasan. Untuk mendapatkan manfaatnya, kamu dapat menambahkan air atau irisan lemon ke dalam air hangat atau teh.

Ini Penanganan Batuk Berdasarkan Warna Dahak

Cabai mengandung zat capsaicin yang berkhasiat mengencerkan lendir di tenggorokan, sehingga mudah dikeluarkan. Namun, hindari penggunaannya terlalu banyak agar tidak menyebabkan gangguan pencernaan.

Dapat mengencerkan dahak dan mengurangi iritasi di saluran pernapasan. Adapun jenis minyak esensial yang dapat membantu, yakni eucalyptus, rosemary, peppermint, oregano dan thyme.

Jika cara di atas tidak dapat mengusir dahak di tenggorokan, silakan buat janji untuk melakukan pemeriksaan dan penanganan. Dapatkan juga lain seputar kesehatan, gaya hidup dan pola hidup sehat lainnya dengan men

Mengapa

Solusi Tepat Keluarkan Dahak Menggunakan Suction Pump

Referensi: Healthline. Diakses pada 2022. What Causes Excess Mucus in Your Throat and What to Do About It. Healthline. Diakses pada 2022. How to Get Rid of Phlegm: Tips, Home Remedies, and Medications to Try.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak